Podcast Antara

BeRISIK - Indonesia Siapkan Nuklir Untuk Perangi Kelaparan


Listen Later

BeRISIK - Nuklir memiliki banyak manfaat dalam pengembangannya, mayoritas orang hanya memahami nuklir sebagai sesuatu yang berbahaya. Kali ini Badan Tenaga Nuklir Nasional (BATAN) tengah mempersiapkan nuklir sebagai perang, namun perang dalam melawan kelaparan. BATAN mempersiapkan radiasi khusus untuk membuat benih padi yang mampu memberikan manfaat banyak. Selain itu, masih banyak manfaat radio aktif, apa saja itu? Simak di podcast BERISIK ANTARA.

...more
View all episodesView all episodes
Download on the App Store

Podcast AntaraBy Podcast Antara