Podcast Di Belakang Layar

#114 Novi Hanabi, Bersama Goodwork Bikin Laris Film Indonesia


Listen Later

Memiliki passion di bidang Film, membuat Novi Hanabi berusaha mencari pekerjaan dengan sesuatu yang disukainya. Tidak butuh lama saat awal merantau ke Jakarta, Novi dengan mantap memilih pekerjaan sebagai Publisis Film. Bahkan bersama perusahaannya Goodwork, kini ia juga merangkap sebagai produser.

Dengarkan obrolan selengkapnya hanya di Episode ke 114.
Dipa Andika : @dipaaa
Sulung Landung : @sulunglandung
Novi Hanabi : @novihanabi
...more
View all episodesView all episodes
Download on the App Store

Podcast Di Belakang LayarBy Dipa Andika dan Sulung Landung