pelecehan dan kekerasan seksual bukan hal tabu lagi untuk di bicarakan. sudah saatnya kita aware dengan issue ini. buka telinga dan mata bahwa ini memang ada. episode kali ini lebih serius dan semoga kalian yang dengerin juga ikutan aware. siapapun bisa menjadi korban, siapapun bisa menjadi pelaku.