
Sign up to save your podcasts
Or
Pengen beres-beres tapi ga tau mulainya dari mana? Marie Kondo punya solusinya! Episode ini membahas KonMari Method di reality show "Tidying Up with Marie Kondo" dan "Sparking Joy with Marie Kondo". Juga membahas bagaimana menyikapi "aliran" beres-beres ini supaya kita gak jadi minimalis sesaat dan malah hanya terjebak dalam pola konsumtif yang berbeda aja, sebagaimana dijelaskan dalam film "the Minimalist: Less is Now".
Pengen beres-beres tapi ga tau mulainya dari mana? Marie Kondo punya solusinya! Episode ini membahas KonMari Method di reality show "Tidying Up with Marie Kondo" dan "Sparking Joy with Marie Kondo". Juga membahas bagaimana menyikapi "aliran" beres-beres ini supaya kita gak jadi minimalis sesaat dan malah hanya terjebak dalam pola konsumtif yang berbeda aja, sebagaimana dijelaskan dalam film "the Minimalist: Less is Now".