Bacain buku | Buku antologi berjudul Terbaik Tak Terbatas karya dari 22 penulis | Sasra adalah cerpen karya Lailatul Isti'anah. | Sasrawat. Sasra pendek dan berjerawat. Begitu mereka memanggil gadis itu. Sedari sekolah hingga menjadi seorang mahasiswa, tak sedikit gunjingan yang ia dapatkan dari orang-orang. Mereka bilang, ia adalah gen perusak keluarga yang begitu sempurna.