November sekali lagi jadi bulan Piala Dunia! Indonesia kali ini kebagian menjadi tuan rumah Piala Dunia U-17, siapa yang menarik untuk disimak?
Di episode ini kami membahas seputar Piala Dunia U-17, pemecatan El Ghazi dari Mainz 05, dirampoknya Ballon d'Or milik Haaland, hingga bahasan seputar EPL dan Bayer Leverkusen