Mixed Couples

93. Kenal di Dating Apps, Berujung Menikah dengan Pria Hungaria


Listen Later

Tiyas yang saat itu tinggal di Bali mengenal suaminya lewat Tinder ketika sang suami sedang liburan di Bali. Ajaibnya, di momen itu, keduanya tidak sempat bertemu. Lalu dimana akhirnya mereka bertatap muka pertama kali? Dan bagaimana ceritanya sampai memutuskan menikah? Dengarkan kisahnya di episode ini.

...more
View all episodesView all episodes
Download on the App Store

Mixed CouplesBy Mixed Couples