Wakil Ketua DPR dari Fraksi Partai Golkar Azis Syamsuddin kembali namanya disebut-sebut dalam pusaran kasus korupsi. Dalam dakwaan jaksa terhadap Robin Patuju, nama Azis disebut terkait dalam tiga perkara. Upaya menyelamatkan Azis dilakukan. Ini ujian bagi KPK dan DPR sendiri?