Legal Talk Series

ALSA Legal Talk Series EP. 1: PENARI RANGDA TEWAS SAAT RITUAL: SEBENARNYA TANGGUNG JAWAB SIAPA?


Listen Later

Episode perdana podcast ALSA Legal Talk Series akan membahas suatu topik yang erat hubungannya dengan masyarakat bali. Dengan mengangkat kasus kematian penari rangda dalam pertunjukan calonarang Napak Pertiwi. Swan selaku moderator akan mencari tau titik terang kasus ini dengan berdiskusi dengan seorang narasumber yang merupakan seorang dosen hukum Pidana di Universitas Udayana yaitu Bapak Ida Bagus Surya Dharma. Kepo kan bagaimana pandangan hukum pidana tentang kasus ini? Langsung aja dengerin episode selengkapnya! May  ALSA, Always Be One!

...more
View all episodesView all episodes
Download on the App Store

Legal Talk SeriesBy ALSA LC UNUD