Yopodcast

Apakah ini akhirnya


Listen Later

Aku punya cerita.
Saat raga berpisah dengan sukma
Pasti akan datang masanya
Semua orang berkumpul bersama
Untuk terakhir kalinya
Menghantarkanku kesana
Ditempat aku tenang untuk selama-lamanya
Ditempat kita bisa mensyukuri atau mungkin menghujat kehidupan yang sudah habis kuota
Aku punya cerita.
Dimana hidup akhirnya bermakna
Ketika akhir hayat tiba
Mengumpulkan saudara
Yang sudah lama tidak bersua
Berkerumun dengan sanak saudara
Berbincang-bincang tak ada habisnya
Hingga 40 hari lamanya
Terima kasih dunia
Inilah akhirnya
Kubersyukur pernah ada
...more
View all episodesView all episodes
Download on the App Store

YopodcastBy Yo Media