
Sign up to save your podcasts
Or


Apa pun perbuatan kita baik maupun buruk semua ada konsekuensinya. Di kelas ini Ashin Kheminda mulai menjelaskan makna kata demi kata stanza-stanza #Dhammapada yang ada di Kelompok Stanza tentang Hukuman (Daṇḍavagga). Beliau akan menjelaskan 5 stanza yaitu stanza 131-136. Mari kita dengarkan penjelasan stanza-stanza ini hanya berdasarkan Pāḷi dan kitab komentarnya (Aṭṭhakathā). Silakan mengikuti dengan penuh perhatian.
By Dhammavihari Buddhist Studies5
22 ratings
Apa pun perbuatan kita baik maupun buruk semua ada konsekuensinya. Di kelas ini Ashin Kheminda mulai menjelaskan makna kata demi kata stanza-stanza #Dhammapada yang ada di Kelompok Stanza tentang Hukuman (Daṇḍavagga). Beliau akan menjelaskan 5 stanza yaitu stanza 131-136. Mari kita dengarkan penjelasan stanza-stanza ini hanya berdasarkan Pāḷi dan kitab komentarnya (Aṭṭhakathā). Silakan mengikuti dengan penuh perhatian.