Finding The Iron in You

Bagaimana berpikir logis ala Richard Feynman


Listen Later

Berpikir secara logis dengan menerapkan prinsip prinsip ilmu pengetahuan akan sangat membantu kita dalam menghadapi masalah sehari hari. Prof Richard Feynman (pemenang nobel fisika dan penemu metode feynman) adalah salah satu orang yang bisa kita ambil prinsip dan cara cara berpikir nya.

Dengan berpikir menggunakan prinsip prinsip logis dan ilmu pengetahuan, kita bisa menguraikan masalah dengan lebih jelas.

...more
View all episodesView all episodes
Download on the App Store

Finding The Iron in YouBy Doni Friadi