art.e.fact podcast

Bedak Belukar: Pengobatan dari Bahan Dapur


Listen Later

Nurmala Belukar adalah ibu rumah tangga pembuat bedak sagala' (bedak obat). Bedak berbahan dasar beras, kunyi, kemiri dan bawang merah ini biasa dipakai untuk mengobati berbagai penyakit kulit. Resep bedak ini didapatkan Nurmala dari  Nurhaeda-- nenek dari pihak ayahnya, Belukar Ukkas.

 Praktik pembuatan bedak belukar ini telah dilakukan Nurmala belasan tahun silam. Awalnya, bedak ini digunakan untuk mengobati berbagai penyakit kulit suami dan anak-anaknya. Belakangan, para tetangga dan kenalan beliau juga merasakan khasiat dari bedak buatannya. Obrolan podcast sesi ini merupakan penelitian Wilda Yanti Salam, salah satu peserta program "Menghambur Menyigi Sekapur Sirih" di Makassar, program menuju Makassar Biennale 2021. Yuk! Dengarkan obrolan lengkapnya di #artefactpodcast .

...more
View all episodesView all episodes
Download on the App Store

art.e.fact podcastBy art.e.fact