Workipedia

Begini Cara Kerja Industri Media di Korea


Listen Later

Episode perdana #Podcast Workipedia kita dibuka dengan perbincangan hangat dengan Meidyana Rayana.  

Di Part 2 ini Meidyana yang adalah seorang Communication Consultant dengan pengalaman #Broadcasting lebih dari 10 tahun, akan melanjutkan ceritanya. Kali ini Ia bercerita mengenai pengalamannya bekerja di industri media di #Korea, bagaimana perbedaan bekerja dengan budaya orang Korea dan Indonesia serta apa saja tips praktikalnya untuk Workipedian yang ingin memulai karir di dunia broadcasting.

...more
View all episodesView all episodes
Download on the App Store

WorkipediaBy Workipedia