Uang Bicara

Bijak Kelola Gaji ke-13 agar Tidak Cepat Ludes


Listen Later

Juni ini ASN resmi menerima gaji ke-13. Berbagai rencana biasanya sudah disusun bahkan sebelum gajinya masuk. Ada yang mau buat belanja, nabung, bahkan nambahin uang sekolah anak. Tapi ga jarang nih transferan baru masuk, eh uangnya udah ludes ga tau ke mana. Nah, gimana sih cara mengatur gaji ke-13 dengan cara yang mindful dan bijak? Sudah ada perencana keuangan OneShildt Agustina Fitria di Uang Bicara episode "Bijak Kelola Gaji ke-13 agar Tidak Cepat Ludes" yang siap menjelaskannya buat kamu. Dengerin aja yuk di KBR Prime, Spotify, Apple Podcast, dan platform mendengarkan podcast lainnya.

...more
View all episodesView all episodes
Download on the App Store

Uang BicaraBy KBR Prime


More shows like Uang Bicara

View all
Apa Kata Tempo by Podcast Tempo Media

Apa Kata Tempo

3 Listeners