E MannA

Bilur-bilur-Nya Menyembuhkan (PODCAST)


Listen Later

Kematian Kristus di kayu salib adalah semacam bilur, dan bilur itu, kematian itu, telah menyembuhkan kematian kita. Sekarang kita telah dihidupkan. Di satu pihak, bilur Kristus yang menyembuhkan kita men- jauhkan kita dari dosa-dosa melalui kematian-Nya; di pihak lain, penyem- buhan ini menghidupkan kita sehingga kita dapat hidup terhadap kebe- naran. Menurut sifat kita yang telah mati dan jatuh, kecenderungan kita adalah terhadap dosa. Tetapi sekarang karena Kristus telah mati untuk menyembuhkan kematian kita dan membuat kita hidup, kita memiliki kecenderungan yang berbeda. Karena hayat Kristus ada di dalam kita, kita selalu hidup dengan suatu kecenderungan terhadap kebenaran, mengarah kepada kebenaran. Inilah Juruselamat kita, Orang yang mati di atas kayu salib untuk mengakhiri kita dan menyembuhkan luka kematian kita.

...more
View all episodesView all episodes
Download on the App Store

E MannABy E MannA