Cerita pendek tentang Ganyar yang bingung karena ucapan sahabat dan kakak perempuannya sendiri tentang Keke, pacarnya. Kalau kata sahabat masih mau dia cerna, tapi kalau kata kakaknya, dih ami-amit! Tapi, Ganyar tau, perkataan Kiani, kakaknya itu selalu benar dan yang terbaik untuk dirinya