
Sign up to save your podcasts
Or


Keberadaan Tuhan mungkin adalah topik yang sangat tabu jika kita berdiskusi di Indonesia, negara yang sangat religius orang orangnya. Namun apakah tidak boleh berdiskusi tentah topik tersebut? Tentu saja boleh! Banyak orang saat ini meragukan keberadaan Tuhan seiring berkembangnya ilmu pengetahuan. Banyak orang skeptis tentang Tuhan bahkan tidak percaya akan keberadaannya. #castless kali ini akan berdiskusi mengenai pandangan masing masing kita tentang keberadaan Tuhan atau konsep Ketuhannan.
By Darwin QuestKeberadaan Tuhan mungkin adalah topik yang sangat tabu jika kita berdiskusi di Indonesia, negara yang sangat religius orang orangnya. Namun apakah tidak boleh berdiskusi tentah topik tersebut? Tentu saja boleh! Banyak orang saat ini meragukan keberadaan Tuhan seiring berkembangnya ilmu pengetahuan. Banyak orang skeptis tentang Tuhan bahkan tidak percaya akan keberadaannya. #castless kali ini akan berdiskusi mengenai pandangan masing masing kita tentang keberadaan Tuhan atau konsep Ketuhannan.