
Sign up to save your podcasts
Or
Selamat datang di podcast Selasa Bercerita episode keempat! Kali ini aku berkesempatan untuk ngobrol bersama Qurrata Ayuni, mojang dari Ciamis yang sedang aktif mengembangkan platform foodie journal untuk meningkatkan awareness tentang isu-isu terkait makanan dan aktif berbagi melalui podcast Teh Tubruk. Quro akan cerita tentang pengalaman berkesan selama summer course di Taiwan, lessons learned yang bisa diambil dan penyesalan selama kuliah supaya nggak dialami sama kalian juga ya.
Please make du’a for me to be consistent. InsyaAllah Sampai jumpa lagi di hari Selasa! Berbagi inspirasi lewat cerita.
Our instagram: @zakiyahss x @qrrrtyn
Selamat datang di podcast Selasa Bercerita episode keempat! Kali ini aku berkesempatan untuk ngobrol bersama Qurrata Ayuni, mojang dari Ciamis yang sedang aktif mengembangkan platform foodie journal untuk meningkatkan awareness tentang isu-isu terkait makanan dan aktif berbagi melalui podcast Teh Tubruk. Quro akan cerita tentang pengalaman berkesan selama summer course di Taiwan, lessons learned yang bisa diambil dan penyesalan selama kuliah supaya nggak dialami sama kalian juga ya.
Please make du’a for me to be consistent. InsyaAllah Sampai jumpa lagi di hari Selasa! Berbagi inspirasi lewat cerita.
Our instagram: @zakiyahss x @qrrrtyn