Di dalam industri mikrobiologi, mikrobia adalah pemegang peran utama. Kualitas mikrobia sangat mempengaruhi hasil produk akhir dalam industri ini. Lalu apa saja yang dapat kita lakukan untuk mengontrol kualitas mikrobia ini? Episode kali ini #darwinquest akan membahas teknik tenik mendapatkan mikrobia berkualitas dari alam hingga teknik pemeliharaannya supaya kualitasnya tetap terjaga.
---
Send in a voice message: https://anchor.fm/darwin-quest4/message