TBI Talk!

Digital Literasi di Abad 21


Listen Later

Sebagai salah satu negara dengan jumlah pengguna internet terbesar di dunia, perkembangan dunia digital di Indonesia mempunya dua sisi yang berlawanan hal ini terkait dengan pengembangan literasi digital. Perkembangan teknologi digital yang diimbangi dengan pembangunan karakter berliterasi digital, tentunya akan menjadikan generasi muda yang intelek dan memiliki keterampilan. Selain itu generasi muda juga harus memiliki keterampilan dan kompetensi dalam berkomunikasi.  Sehingga dengan membangun karakter literasi digital yang baik dan juga keterampilan komunikasi yang baik tetntunya akan membentuk generasi muda yang memiliki kepribadian yang baik dan memiliki pengetahuan dan teknologi digital yang dapat bersaing baik lokal maupun global. Pada TBI talk kali ini kita kan membahas tentang litersi digital ini bersama Bapak Feri Sulianta seorang penulis buku Teknologi Informasi sekaligus dosen di salah satu universitas di Bandung. Untuk lebih jelasnya simak perbincakan tersebut di episode kali ini

...more
View all episodesView all episodes
Download on the App Store

TBI Talk!By Taman Baca Inovator