Purwadhika Podclass

Ep 20 Apa itu DevOps Engineer?


Listen Later

Menurut data dari StackOverflow di tahun 2019. DevOps Specialist menduduki peringkat ketiga untuk penghasilan terbanyak yaitu sekitar $71,000 per tahun, atau sekitar Rp 973.228.950 per tahun, Rp 81.102.412 per bulan. 

"Untuk demand-nya DevOps Engineer sangat tinggi. Bisa dibilang tahun ini adalah Tsunami-nya DevOps, tapi talent yang tersedia di Indonesia saat ini sangat sedikit." Begitu kata Linggar, seorang DevOps Engineer di LinkAja yang sudah berkecimpung di dunia DevOps selama 3 tahun. 

Apa itu DevOps Engineer? Apa saja skill yang harus dimiliki seorang DevOps dan bagaimana cara kerjanya? Yuk simak obrolan kita lebih lanjut tentang DevOps Engineer bersama dengan Linggar di Episode kali ini!

...more
View all episodesView all episodes
Download on the App Store

Purwadhika PodclassBy Purwadhika Podclass