Jelang berganti tahun, Medio Club Podcast akhirnya bikin episode untuk membahas kembali apa aja yang terjadi di tahun 2020 yang tentunya sangat "spesial" sekaligus "aneh" bagi pecinta sepakbola di seluruh dunia. Mulai dari kejadian di dalam maupun luar lapangan (termasuk Covid-19 tentunya) hingga siapa saja insan sepakbola yang mampu mencuri perhatian di tahun 2020.
---
This episode is sponsored by
· Anchor: The easiest way to make a podcast. https://anchor.fm/app
Support this podcast: https://anchor.fm/medioclub-media/support