Di masa pandemi ini tentu bikin beberapa dari kita jadi males-malesan, gatau mau ngapain, gak produktif, dan banyak lagi. Padahal, sebenernya banyak banget lhoo kegiatan yang bisa dilakuin di rumah. Kita tetap bisa berkarya dan menjadi produktif dengan mengembangkan bakat atau mempelajari hal-hal baru di rumah. Nah, podcast kali ini yaitu bertema Produktif Walau #DiRumahAja bersama Kak Inas Hafizhah dari Teknik Biomedik'16 (@hafidzahinas) dan Kak Ridho Alfian Rachmam dari Biologi'16 (@ridhoalfian__), selamat menikmati! 🖤