Pada episode podcast kali ini saya berkesempatan untuk bisa langsung ngobrol dengan Bapak Yulianto. Beliau adalah Walikota Salatiga 2 periode yang punya visi menarik yaitu pembangunan Smart City.
menangkap arah pembangunan Kota Salatiga akan membawa sinergi yang bagus bagi pembangunan Pariwisata, bagaimana konsep waras, wasis dan wareg mampu membuat Salatiga menjadi Salah Satu Kota yang memiliki Indeks angka Kemiskinan Terendah di Jawa Tengah. Lokasi yang strategis yaitu berada di zona persilangan JOGLOSEMAR ( Jogja, Solo, Semarang ) tidak membuat kota ini tenggelam tapi justru d tangkap sebagai sebuah peluang dalam pengembangan Pariwisata yang berkelanjutan.
yuk simak obrolan santai kami selengkapnya Dalam Restu Blangkon Channel yang di support oleh DPD HPI Jawa Tengah.
#hpijaya #hpjateng #wonderfulindonesia #visitjawatengah