SUDUT KEHIDUPAN - PODCAST

Episode 13 - Pelecehan Wanita, Salah Siapa?


Listen Later

Pernah gak kita denger statement, kalau pemerkosaan itu terjadi akibat perempuan yang menggunakan pakaian "minim"
Atau pernah gak kita denger juga statement "bukan pakaian gua yg seksi, tapi otak Lo aja yang porno!"
Nah, kalau udah gini sebenernya siapa yg salah?
Otak cowok yg porno atau pakaian cewek yang seksi?
...more
View all episodesView all episodes
Download on the App Store

SUDUT KEHIDUPAN - PODCASTBy Sudut Kehidupan