
Sign up to save your podcasts
Or


Di episode kali ini, kami ngobrol bersama Eraulia Nadinda Rachmat atau yang biasa dipanggil Dinda. Dinda saat ini bekerja sebagai software engineer di Mercury Media Technology GmbH. Dinda bercerita tentang pengalamannya berpindah karir ke software engineering, mengikuti coding bootcamp, dan pengalamannya di program Outreachy. Kami juga ngobrol tentang functional programming dan pengalaman Dinda menggunakan bahasa pemrograman seperti Elm dan Elixir.
By Kartini TeknologiDi episode kali ini, kami ngobrol bersama Eraulia Nadinda Rachmat atau yang biasa dipanggil Dinda. Dinda saat ini bekerja sebagai software engineer di Mercury Media Technology GmbH. Dinda bercerita tentang pengalamannya berpindah karir ke software engineering, mengikuti coding bootcamp, dan pengalamannya di program Outreachy. Kami juga ngobrol tentang functional programming dan pengalaman Dinda menggunakan bahasa pemrograman seperti Elm dan Elixir.