Episode 3 // Pernah denger yang namanya Toxic People?
Toxic people alias orang-orang yang "beracun" adalah jenis pribadi yang suka menyusahkan dan merugikan orang lain atau dengan kata lain yang selalu memberikan efek buruk kepada orang lain baik secara emosional maupun secara fisik.
Episode 3 // Pernah denger yang namanya Toxic People?
Toxic people alias orang-orang yang "beracun" adalah jenis pribadi yang suka menyusahkan dan merugikan orang lain atau dengan kata lain yang selalu memberikan efek buruk kepada orang lain baik secara emosional maupun secara fisik.