Ngobrol bareng Tira Tangan Belang - Arvipra on Podcast. Untuk minggu ini, gue ngobrol bareng sama Bang Tira. Bang Tira ini seorang content creator yang membuat video di bidang Tech dan PC dengan nama Tangan Belang di Youtube. Banyak banget yang dibahas disini seperti ngebahas mengenai Channel Tangan Belang, ngobrolin daily driver yang digunakan Bang Tira, curhat mengenai kebijakan baru Youtube yang dikenal sebagai dollar kuning, dan ngobrolin mengenai podcast. Selamat mendengarkan!!
Channel Tangan Belang bisa kalian cek di sini
Info mengenai Giveaway bisa kalian lihat di sini
Arvipra on Podcast adalah audio berisi ocehan selama 30 menit yang membahas teknologi, hobi, dan apa yang lagi ada di otak Arfiadi Pratama. Cocok dinikmati sembari mengerjakan tugas, menunggu orang, di tempat servis moto