KOVALIBRIUM

[episode 7] Islam: Daya Prediksi


Listen Later

Dengan mengacu pada definisi Predict yang ada dalam English Dictionary, yaitu:

to say that something will happen in the future

Obrolan santai kami kali ini adalah terkait informasi-informasi yang Islam miliki tentang peristiwa-peristiwa yang akan terjadi di masa depan terhitung sejak diucapkan oleh Rasulullah saw 14 abad silam. Yang akurasinya 100% karena keterjadiannya memang adalah suatu kepastian. Yang manusia sama sekali tidak bisa mengobservasi apa-apa karena memang tidak ada objek yang bisa diamati. Yang manusia hanya bisa percaya. Yang kalau ada manusia yang tidak percaya, ya juga tidak apa-apa. Namun, hal tersebut tetap akan menjadi kenyataan meski sedikit sekali diantara manusia yang meyakini.


Daftar Referensi:

Lainnya:

Disarikan dari Berbagai Artikel di Internet

...more
View all episodesView all episodes
Download on the App Store

KOVALIBRIUMBy Reni & Lily