Campustory.id

Eps. 1 Tantangan Pemuda saat ini


Listen Later

Episode 1 ini dimulai dengan membahas tentang pemuda di mata mahasiswa.

Pemuda  merupakan suatu generasi penerus bangsa memang telah menjadi suatu  pemahaman yang tidak baru lagi. Bahkan kemajuan suatu bangsa juga sering  dikaitkan dengan bagaimana peran pemuda didalamnya, seperti bagaimana  produktifitas pemuda demi kemajuaan dan eksistensi bangsanya. Tidak  terkecuali bagi bangsa Indonesia, generasi muda juga menjadi suatu  tonggak bagi kemajuan dan pembangunan bangsa.

Hal ini bahkan sudah  terjadi dari masa perjuangan sejarah kemerdekaan Indonesia, yaitu saat  adanya beberapa peranan pemuda dalam meningkatkan semangat perjuangan  demi mengusir penjajah dan mencapai cita-cita kemerdekaan bangsa  Indonesia. Oleh sebab itu, dalam kesempatan kali ini akan dibahas  mengenai peran pemuda sebagai generasi penerus bangsa, apa dan bagaimana  pemuda seharusnya berperan sebagai kunci atau penerus bangsa Indonesia.

...more
View all episodesView all episodes
Download on the App Store

Campustory.idBy Campustory