Poster Dakwah

Eps. 10 : “Percaya Diri”


Listen Later

Sebelumnya apa sih definisi percaya diri itu? Percaya diri adalah sifat seseorang yang mampu berpikir positif dan percaya bahwa kemampuan yang dimiliki kualitas dan bisa bermanfaat bagi diri sendiri, orang lain, maupun lingkungan sekitar.

...more
View all episodesView all episodes
Download on the App Store

Poster DakwahBy OSIS SMAN 12 Bandung