Poster Dakwah

Eps. 11 : "Glow-Up"


Listen Later

Apa sih yang udah kita lakuin untuk memperbaiki diri? Skincare-an biar wajah makin glowing, tapi kalau glowing kepribadian? Entah perbuatan yang baik atau buruk semuanya pasti ada akhirnya, dan kita yang milih jalan ke depannya nihh mau Glow-up atau Glow-down?

...more
View all episodesView all episodes
Download on the App Store

Poster DakwahBy OSIS SMAN 12 Bandung