Kamu pernah dengar yang namanya KEK gak? Bukan, bukan temennya nenek ya! Jadi Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) adalah suatu kawasan yang menyelenggarakan fungsi perekonomian dan memperoleh fasilitas tertentu. Nah, kali ini tim Kanal BC Radio berkesempatan untuk ngobrol dengan Kepala Kantor Bea Cukai Pematang Siantar yang bertugas untuk mengawasi kegiatan di salah satu KEK. Penasaran ga sih tentang fasilitas apa aja yang diterima KEK ini? Makanya, jangan lewatkan talkshow eksklusif ini hanya di Kanal BC Radio!