Menjadi pendidik merupakan salah satu profesi yang visioner karena mengajarkan ilmu adalah salah satu amal jariyah. Setiap jenjang pendidikan memiliki tantangan mengajar yang berbeda dan metode yang digunakan juga harus berbeda. Kak Fathia, kak Ages dan Kak Meli sepakat bahwa penting bagi seorang pendidik mengetahui kebutuhan anak didiknya sehingga bisa mengajar mereka dengan metode yang paling tepat.
Penasaran bagaimana serunya cerita mereka sebagai pendidik? Yuk dengerin Podcast Berisy(k) episode ini bersama host terbaik kita, kak Tari hingga akhir! Enjoy the Podcast!