Sempro | Universitas Airlangga

Eps. 24: Pulang Malam, Tekanan atau Kebebasan?


Listen Later

(S3E24) Stigma negatif masyarakat terhadap perempuan yang sering pulang malam memang sulit untuk diubah. Pulang malam bagi perempuan dianggap tabu, sedangkan pada laki-laki dinormalisasi. Padahal, perempuan pulang malam bukan berarti perempuan 'nakal'. Ada banyak alasan dan keperluan tentunya. Kamu sendiri gimana, bebas pulang malam atau tertekan kalau pulang malam?

...more
View all episodesView all episodes
Download on the App Store

Sempro | Universitas AirlanggaBy Podcast Campus