Siapa Sangka Podcast

Eps 4. Kewajiban Saat Lebaran


Listen Later

Setiap orang punya hal-hal wajib yang harusssssss banget dilakuin saat lebaran tiba. Sarapan ketupat sayur opor rendang semur dan kawan-kawan selalu mengawali ketika hari lebaran tiba. Sholat Ied bersama-sama, bermaaf-maafan dengan kedua orang tua, hingga bersilaturahmi kesemua sanak saudara. Namun ditengah masa pandemi ini, ada beberapa hal yang berubah. Jarak kali ini sangat berarti. Dimana menjaga kesehatan harus dijunjung tinggi. Ketika silaturahmi secara langsung tidak dapat terjadi, platform visual online pun hadir mengobati. Sambil menikmati kue favorit yang tersimpan erat di toples yang di lingkari selotip, yang terkadang susah banget buka nya asli. Hingga akhirnya kita dapat melewati lebaran di masa pandemi ini. 

...more
View all episodesView all episodes
Download on the App Store

Siapa Sangka PodcastBy Siapa Sangka Podcast