
Sign up to save your podcasts
Or
Tidak mungkin kehamilan istriku hilang begitu saja karena jenglot yang marah, tapi sayangnya dokter juga berkata hal yang sama. Kemarahan besar dan rasa balas dendam yang menggebu-gebu akhirnya benar-benar saya lakukan kepada Nyowo Ireng, namun ia kembali membalas dengan cara yang mengerikan dan tak diduga.
Tidak mungkin kehamilan istriku hilang begitu saja karena jenglot yang marah, tapi sayangnya dokter juga berkata hal yang sama. Kemarahan besar dan rasa balas dendam yang menggebu-gebu akhirnya benar-benar saya lakukan kepada Nyowo Ireng, namun ia kembali membalas dengan cara yang mengerikan dan tak diduga.