Podcast Penasaran

EPS.4 BABI DAN KISAH NYATA FTV


Listen Later

Fenomena penyebar hoax babi ngepet beserta segala dinamika didalamnya. Penyebar kisah hoax meresahkan, sudah diamankan pihak keamanan. Ibu ibu yang seolah serba tau juga mendapatkan efek jera dari masyarakat. Sudah bukan zamanya percaya pada hal yang begituan, sudah bukan eranya menganggap orang dirumah saja tidak bisa kaya. Selamat mendengarkan duhai para penarupes sekalian.. 

...more
View all episodesView all episodes
Download on the App Store

Podcast PenasaranBy Rizza Baihaqi