Fapet Talks

Fapet Talks Eps. 7


Listen Later

[FAPET TALKS EPS. 7] Halo, warga Fakultas Peternakan! Akhirnya Fapet Talks Kembali lagi nich! Pada Epsode ke-7 kali ini, Fapet Talks membawa topik mengenai pengalaman berkuliah di Fakultas Peternakan UGM melalui narasumber istimewa, Edlyn. Mahasiswa angkatan 2022 ini akan berbagi kisah menarik, tantangan, dan momen berkesan selama kuliah. Temukan wawasan berharga tentang jurusan, suasana kampus, kegiatan praktikum,dan peluang karir di bidang peternakan. Segera dengarkan di Spotify!

...more
View all episodesView all episodes
Download on the App Store

Fapet TalksBy BEM Peternakan UGM