Show Box

Foxtrot Six


Listen Later

“Foxtrot Six” digadang-gadang sebagai film aksi Indonesia rasa Hollywood. Film ini punya gagasan besar dan kemasan yang megah. Hal apa aja yang bisa kita gali lebih dalam dari karya pertama sutradara Randy Korompis ini? Simak ulasan utama Showbox minggu ini (menit 14). Lisa dan Angga juga membahas “Cold Pursuit,” “Happy Death Day 2U,” “Extreme Job” dan “Velvet Buzzsaw” di segmen recap (menit 2). 




Powered by Firstory Hosting
...more
View all episodesView all episodes
Download on the App Store

Show BoxBy Box2BoxID