Galeri Budaya

Galeri Budaya - 2024-11-01


Listen Later

Hampir setiap negara atau bangsa memiliki tradisi adat dan tradisi untuk memperingati seorang anak yang beranjak dewasa. Di Tiongkok beranjak dewasa dianggap sebagai fase penting , dan mereka memiliki nama masing-masing untuk anak cowok dikenal juga 冠禮 (baca : guàn lǐ) dan cewek dikenal dengan nama 笄禮 (baca : jī lǐ) .

...more
View all episodesView all episodes
Download on the App Store

Galeri BudayaBy Maidin Hindrawan, Rti