Problematika hubungan beda agama jadi salah satu yang sering dialami anak muda belakangan ini. Melalui Obrolan Gemilang kali ini, Bidang 5 akan sharing bareng pengalaman rumitnya menghadapi hubungan beda agama.
Sering denger, "jalanin aja dulu" adalah kunci. Tapi masalah hati dan kepercayaan balik lagi ke pribadi masing-masing yaa, Commnetz!
Karena semua agama pasti mengajarkan hal yang baik, dan ga ada jatuh cinta yang direncanakan.