Spiritualitas yang utuh bukan hanya berbicara tentang disiplin melakukan kebaktian pribadi maupun bersama tapi juga bagaimana dlm keseharian kita trus belajar memiliki hati & hidup seperti Kristus salah satunya adalah memiliki hati yg berbelaskasih.. Belaskasih yang membuat hati 'hancur' melihat apa yg mmbuat hati Yesus 'hancur', yang meninggalkan sifat egois dan abai, belas kasih yang terwujud lewat doa dan tindakan nyata..๐