Reviewnesia Voice

Ini Bedanya Realisme, Liberalisme, Konstruktivisme | Eps. 16


Listen Later

Di podcast #StudentJournalism kali ini, kita menghadirkan Kak La Ode untuk bercerita mengenai tulisannya yang berjudul "Selayang Pandang Hubungan Internasional dalam Analogi Sederhana (Kajian Arus Utama: Realisme, Liberalisme, dan Konstruktivisme)". Nah di podcast ini Kak La Ode akan menjelaskan secara simpel perbedaan antara 3 paradigma yang terkenal dalam HI tersebut dengan analogi sederhana sehingga Sobat Reviewnesia mudah memahaminya. Waah penasaran dong gimana penjelasannya? Yuuk langsung dengerin podcast ini!
...more
View all episodesView all episodes
Download on the App Store

Reviewnesia VoiceBy Reviewnesia Voice