Kata orang aku kesepian, tapi kata ku, aku hanya terlanjur nyaman dengan sendiri ku.
Berjalan dalam senyap menyelam dalam palung pikiran. Rasa sepi yang menjadi candu
Hey... aku sedang baik-baik saja, hanya saja aku sedang berjalan dalam senyap.
~foto by @emunisasi