Dongeng KalaDhila

Kambing Siapa?


Listen Later

Di luar ada dua orang sedang memperebutkan kambingnya. Salah seorang mereka adalah orang kaya dengan 99 kambing, sedang satunya hanya memiliki 1 kambing saja. Nabi Daud yang ada di sana membantu menyelesaikan masalah, hanya saja dengan cara yang kurang bijak dan adil. Kira-kira kurang bijak dan adil kenapa? dan kambing ini milik siapa?

...more
View all episodesView all episodes
Download on the App Store

Dongeng KalaDhilaBy Dongeng KalaDhila