
Sign up to save your podcasts
Or


Hai sobat cuan!
Beberapa hari ini pasti kalian banyak banget denger berita soal Margin Call. Selain disebut sebagai biang kerok penyebab pasar drop, margin call juga memicu Indeks Harga Saham Gabungan ditutup ambles di zona merah.
Nah, di segmen KONEKSI (Konten Ekonomi Seksi) kali ini, Maria Katarina, Arif Gunawan dan Sinar Putri, akan membahas mengenai "Market Galau Imbas Margin Call". Sebenarnya apa sih Margin Call dan seberapa besar dampaknya untuk Indonesia? Langsung aja simak perbincangannya yuk!
Jangan lupa untuk drop comment kalian di Instagram @cuap_cuan ya. Salam cuan!
By Podcastnya CNBC Indonesia1
11 ratings
Hai sobat cuan!
Beberapa hari ini pasti kalian banyak banget denger berita soal Margin Call. Selain disebut sebagai biang kerok penyebab pasar drop, margin call juga memicu Indeks Harga Saham Gabungan ditutup ambles di zona merah.
Nah, di segmen KONEKSI (Konten Ekonomi Seksi) kali ini, Maria Katarina, Arif Gunawan dan Sinar Putri, akan membahas mengenai "Market Galau Imbas Margin Call". Sebenarnya apa sih Margin Call dan seberapa besar dampaknya untuk Indonesia? Langsung aja simak perbincangannya yuk!
Jangan lupa untuk drop comment kalian di Instagram @cuap_cuan ya. Salam cuan!

4 Listeners