KBR Sore

Kontroversi Berkampanye dan Memihak ala Jokowi


Listen Later

Saudara, sore ini kita membahas sikap Presiden Joko Widodo hingga sejumlah menteri di kabinet yang diperbolehkan berpolitik di masa kampanye Pemilu 2024.

Sikap terang-terangan para pejabat publik kerap terlihat ketika mengkampanyekan pasangan calon presiden dan wakil presiden, bahkan menjadi kontestan dalam Pilpres kali ini.

Bagaimana aturan dan etika bagi Presiden hingga pejabat publik yang berkampanye dan memihak dalam Pemilu kali ini?

Selengkapnya kita bahas di KBR Sore.

*Kami ingin mendengar saran dan komentar kamu terkait podcast yang baru saja kamu simak, melalui surel ke [email protected]


...more
View all episodesView all episodes
Download on the App Store

KBR SoreBy KBR Prime