Salah satu hewan yang menjadi istimewa dalam Islam adalah kucing. Rasulullahﷺ sendiri pernah memiliki kucing yang sangat dicintai dan diperlakukan dengan baik yang di beri nama Muezza.
Kucing menjadi salah satu binatang peliharaan favorit. Bulunya yang halus, tingkahnya yang lucu dan manja semakin membuat gemes.